Mata Najwa
Mata Najwa
Ganjar Pranowo telah secara resmi mengumumkan Mahfud MD sebagai sosok yang akan mendampinginya dalam Pilpres 2024. Keduanya mendaftarkan diri ke KPU hari ini (18/10) dan hadir pertama kali di Mata Najwa sebagai pasangan capres-cawapres.
Simak pemaparan lengkapnya di episode “Eksklusif, Strategi Ganjar - Mahfud” di Youtube Najwa Shihab dan website Narasi.
| Mata Najwa
@ocbc_nisp
Bank OCBC NISP sepenuhnya independen dan tidak terikat atau mendukung entitas politik apa pun. Bank OCBC NISP berkomitmen memberikan layanan keuangan yang adil, transparan, dan profesional kepada seluruh nasabah tanpa memihak atau mempengaruhi pandangan politik mereka.
#NYALAinAja #TAYTB #MataNajwa #Narasi #IndonesiaButuhAnakMuda #Narasi