Namanya Juga Lyfe
•Human Interest
Karena konotasinya yang negatif, seringkali politik kantor selalu dihindari oleh banyak karyawan karena dapat membuat konflik bagi pihak-pihak yang dirugikan.
Dalam episode terbaru Namanya Juga Lyfe kali ini, konflik Rusia-Ukraina diilustrasikan dengan sketsa politik kantor. Menurut kalian, bagaimana menghadapi politik kantor yang tepat? | NamanyaJugaLyfe
KOMENTAR
Latest Comment