UMKM itu “si kecil yang berperan besar", buktinya 97 persen dari total tenaga kerja diserap UMKM, dan 60 persen kontribusi PDB Indonesia juga hasil kerja mereka. UMKM punya track record bertahan melewati krisis, seperti tahun 1998 ataupun 2008. Bahkan saat itu mereka adalah penyelamat kita, namun saat ini berbeda karena ruang geraknya yang dibatasi. Tahukah kamu, kalau UMKM termasuk salah satu target dalam program Pemulihan Ekonomi Nasional. Karena Ekonomi Indonesia itu layaknya rumah, yang pondasinya adalah UMKM. Lalu, apa yang bisa kita lakukan biar “rumah”nya nggak roboh? #Adv
#IndonesiaBangkit