Siapa sih di sini yang gak suka liburan? Tapi, yang bikin malas dari liburan itu ya nabungnya. Apalagi kalau mau liburan ke luar negeri, nabungnya harus berbulan-bulan, iya kan?
Eits, tapi jangan sedih dulu. Mata Mata Narasi di Sydney punya tips dan referensi bagus nih untuk kita yang mau liburan ke Negeri Kanguru dengan budget pas-pasan. Salah satunya bahkan ada wisata naik unta segala!
Daripada penasaran, terus coba browsing di Google malah gak ketemu, mending lihat langsung "Liburan Termurah di Sydney" hanya di Mata Mata Narasi.tv.