China Kesalip, AS Lagi yang Menang. Tapi Keduanya Sama: KAYA

9 Aug 2021 12:08 WIB

Olimpiade Tokyo 2020 telah rampung digelar pada Minggu (8/8/2021) sore WIB.

Pada pesta olahraga empat tahunan kali ini, Amerika Serikat (AS) kembali tampil superior dengan meraih status sebagai juara umum, disusul China di tempat kedua, lalu tuan rumah Jepang di tempat ketiga.

Seperti olimpiade-olimpiade sebelumnya, negara-negara dengan ekonomi maju selalu berada di klasemen teratas olimpiade.

Kenapa, ya, negara-negara kaya sering jadi juara dan langganan masuk posisi lima besar di olimpiade? Apakah ekonomi jadi satu-satunya faktor penunjang kemenangan dalam olimpiade?

Apa Komentarmu?

Tulis komentar

ARTIKEL TERKAIT

VIDEO TERKAIT

KOMENTAR

Latest Comment

Belum ada komentar

Jadilah yang pertama mengirimkan komentar untuk bertukar gagasan dengan pengguna lainnya

SELANJUTNYA

TERPOPULER