Dalam beberapa hari berakhir, jumlah kasus konfirmasi positif kembali merangkak naik. Kemarin, jumlah kasus positif di Indonesia menembus angka 2 juta kasus.
Kenaikan jumlah kasus ini juga berbanding lurus dengan naiknya tingkat keterisian tempat tidur di rumah sakit. Dan lagi-lagi, pemerintah Indonesia mengeluarkan jurus jitunya: PPKM seraya menambah kapasitas tempat tidur di RS.
Inikah solusi terbaik untuk menghentikan laju penularan COVID-19?
Saksikan, #MataNajwa Takeover: Blak-Blakan Dokter, Rabu, 23 Juni 2021, live pukul 20.00 WIB di @officialtrans7.