Beberapa hari lalu, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan memutuskan kalau UMP DKI Jakarta tahun depan naik jadi 5,1 persen atau senilai Rp225.667.
Beberapa pihak seperti Kamar Dagang Industri (Kadin) dan Apindo DKI Jakarta bakal menggugat putusan ini. Mereka menyebut keputusan ini dibuat tanpa sepihak dan akan memberatkan pengusaha kecil.
#UMPDKIJakarta #UMP2022 #AniesBaswedan #Kadin #NarasiNewsroom #JadiPaham