Mereka yang Delegitimasi Media Soal Corona

10 May 2020 14:05 WIB

Mereka yang Delegitimasi Media Soal Corona

Upaya mendelegitimasi pemberitaan media tentang bahaya COVID-19 ramai-ramai dilakukan. Provokasi demi provokasi didengungkan untuk menyerang media.⁣

Mulai dari Presiden Brasil, Jair Bolsonaro yang menuduh trik media untuk sebarkan ketakutan hingga Donald Trump yang menuduh media melebih-lebihkan ancaman corona.⁣

Apa Komentarmu?

Tulis komentar

ARTIKEL TERKAIT

VIDEO TERKAIT

KOMENTAR

Latest Comment

Belum ada komentar

Jadilah yang pertama mengirimkan komentar untuk bertukar gagasan dengan pengguna lainnya

SELANJUTNYA

TERPOPULER