Susahnya Punya Anjing di Indonesia: Diusir dan Ditolak Masyarakat

24 Jun 2023 13:06 WIB

Anjing adalah binatang yang lucu nan menggemaskan, selain disebut-sebut setia. Namun, ketika bicara konteks di Indonesia, anjing seperti musuh masyarakat; banyak yang tidak suka dengan mereka sebab alasan agama. Kami mewawancarai beberapa pemelihara anjing untuk mengetahui suka-duka mereka. Ada yang ditolak tetangga, ada yang diusir sama ibu-ibu komplek.

Apa Komentarmu?

Tulis komentar

ARTIKEL TERKAIT

VIDEO TERKAIT

KOMENTAR

Latest Comment

Belum ada komentar

Jadilah yang pertama mengirimkan komentar untuk bertukar gagasan dengan pengguna lainnya

SELANJUTNYA

TERPOPULER