Melawan Hoaks Corona Sebagai Relawan

4 Jun 2020 18:06 WIB

Andi Westina, mahasiswi Universitas Muhammadiyah Malang, terpanggil untuk jadi relawan call center COVID-19, akibat maraknya hoaks yang beredar di kalangan keluarga dan teman-teman terdekatnya. 

Seperti apa keseharian sebagai relawan call center? Apakah "hanya" menyapa orang-orang yang membutuhkan informasi dari ujung telepon? Ikuti perjalanan Westina "menangani" COVID-19 bersama mahasiswa lainnya.

Apa Komentarmu?

Tulis komentar

ARTIKEL TERKAIT

VIDEO TERKAIT

KOMENTAR

Latest Comment

Belum ada komentar

Jadilah yang pertama mengirimkan komentar untuk bertukar gagasan dengan pengguna lainnya

SELANJUTNYA

TERPOPULER