Teater Tuli

4 Dec 2019 18:12 WIB

Pernahkah terpikirkan bagaimana cara teman tuli terlibat dalam sebuah teater?

Di sanggar Teater Tujuh, teman tuli belajar bagaimana bermain peran, bahkan tanpa menggunakan naskah. Selain sebagai wadah berekspresi, teman tuli juga dapat meningkatkan kepercayaan diri dalam keterbatasan. 

Apa Komentarmu?

Tulis komentar

ARTIKEL TERKAIT

VIDEO TERKAIT

KOMENTAR

Latest Comment

Belum ada komentar

Jadilah yang pertama mengirimkan komentar untuk bertukar gagasan dengan pengguna lainnya

SELANJUTNYA

TERPOPULER