Toga dan Topi Wisuda adalah Warisan Abad Pertengahan

8 Jun 2020 18:06 WIB

Toga dan Topi Wisuda adalah Warisan Abad Pertengahan

Salah satu tradisi institusi pendidikan adalah wisuda. Jubah toga, topi persegi bertali, gelar-gelar kesarjanaan yang digunakan dalam upacara pengukuhan atas kemampuan akademik.⁣

Tradisi yang bermula sejak 900-an tahun lalu itu bertahan sampai sekarang. Orang-orang berbaris mengenakan toga, berfoto bersama keluarga. Di ruang tamu rumah, foto-foto dipajang berpigura.⁣

Tapi angkatan 2020 adalah angkatan istimewa. Entah bertoga maupun tidak, kalian menjalani #WisudaLDR2020 di depan layar komputer. Ekonomi boleh terpuruk, tapi wisuda harus tetap khusyuk. Jangan berhenti belajar, sebab ijazah bukan tanda kalian boleh mandek berpikir.⁣

Apa Komentarmu?

Tulis komentar

ARTIKEL TERKAIT

VIDEO TERKAIT

KOMENTAR

Latest Comment

Belum ada komentar

Jadilah yang pertama mengirimkan komentar untuk bertukar gagasan dengan pengguna lainnya

SELANJUTNYA

TERPOPULER