Menjadi Lifelong Learner itu Kewajiban, Begini Caranya!

15 Dec 2023 20:12 WIB

Di satu sisi disrupsi digital menciptakan banyak peluang, namun di sisi lain, perubahan yang sangat cepat ini juga bisa jadi ancaman jika kita gagal beradaptasi. Untuk itu menjadi lifelong learner merupakan hal wajib agar masyarakat bisa menghadapi disrupsi kiwari. Paradigma belajar hanya kewajiban di bangku sekolah harus ditinggalkan, masyarakat harus mulai menyadari bahwa belajar adalah perilaku manusia sepanjang hayat.

Dalam episode Enaknya Diobrolin kali ini, kami berbincang dengan CEO PMO Prakerja, Denni Puspa Purbasari dan Founder Narasi.tv, Najwa Shihab, untuk memahami cara mereka menjadi manusia pembelajar sepanjang hayat. Dua sosok tersebut saling berbagi perspektif dalam belajar melalui medium paper doll. Sambil main paper doll, mereka membayangkan masyarakat Indonesia bisa menjadi manusia pembelajar sepanjang hayat tanpa perlu menghadapi keterbatasan.

#JadiBisa #ImALifelongLearner

Topik:

Apa Komentarmu?

Tulis komentar

ARTIKEL TERKAIT

VIDEO TERKAIT

KOMENTAR

Latest Comment

Belum ada komentar

Jadilah yang pertama mengirimkan komentar untuk bertukar gagasan dengan pengguna lainnya

SELANJUTNYA

TERPOPULER