Belajar Rekonsiliasi dari Generasi Kedua dan Ketiga Penyintas Tragedi

#WarisanMemori65

Selalu ada trauma dari tragedi pasca-65. Sebanyak 500 ribu hingga jutaan anggota PKI dan mereka yang dianggap simpatisan partai komunis itu, ditahan dan dibunuh tanpa diadili.⁣

Peristiwa tersebut tak cuma membekas buat keluarga korban yang dieksekusi, tapi juga untuk keluarga para eksekutor. Buat generasi kedua dan ketiga penyintas, warisan memori tragedi berusaha mereka sembukan. Ferdinan Natu dan Megawati adalah beberapa generasi penyintas yang memilih jalur rekonsiliasi.⁣

Dalam film dokumenter "Warisan Memori '65" yang diproduksi Narasi, keduanya jadi juru kisah soal ingatan yang masih sumir tentang salah satu peristiwa paling kelam dalam sejarah republik ini.⁣

-———-⁣

Saksikan dokumenter terbaru @Narasi.tv yang berkisah tentang kehidupan generasi kedua dan ketiga peristiwa '65 di NTT.⁣⁣

Film dokumenter “Warisan Memori 65” sudah tayang di kanal YouTube dan Website Narasi.⁣⁣

KOMENTAR

SELANJUTNYA

TERPOPULER