Bisnis Besar Timbun Minyak Goreng, Rakyat Kecil Rebutan

23 Feb 2022 11:02 WIB

Langkanya minyak goreng bikin banyak orang pusing. Selain penimbunan yang diduga jadi penyebab, Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) mengidentifikasi adanya dominasi dalam industri minyak sawit bikin para pelaku industri ini membentuk praktik kartel. Lalu, apa yang bakal dilakukan pemerintah? Kalau pemerintah berani menindak keras pelaku penimbunan skala kecil, apakah pemerintah bakal memberikan denda maksimal Rp50 miliar terhadap adanya dugaan penimbunan dalam skala besar?

Apa Komentarmu?

Tulis komentar

ARTIKEL TERKAIT

VIDEO TERKAIT

KOMENTAR

Latest Comment

Belum ada komentar

Jadilah yang pertama mengirimkan komentar untuk bertukar gagasan dengan pengguna lainnya

SELANJUTNYA

TERPOPULER