Beberapa bulan terakhir, harga minyak goreng mahal banget, ya. Bahkan sempat menembus angka Rp25.000 per liter pada Oktober lalu.
Yang gak kalah bikin pusing, katanya harga minyak goreng masih bakal tinggi sampai kuartal I tahun 2022 nanti. Hadeehh~
Tapi ngomong-ngomong, Indonesia kan punya banyak banget kebun sawit, ya. Tapi kenapa harga minyak goreng di Indonesia malah mahal banget?
#MinyakGoreng #HargaMinyakNaik #KebunSawit #NarasiNewsroom #JadiPaham
Latest Comment
Belum ada komentar
Jadi yang pertama mengirimkan komentar dan berinteraksi dengan pengguna lain