Uji Vaksin Hampir Berhasil, tapi Distribusinya Tak Sesederhana BLT

16 Nov 2020 12:11 WIB

Penyimpanan dan Distribusi Vaksin Corona Itu Enggak Gampang

Bagaikan sebuah kompetisi, berbagai negara berlomba-lomba untuk menemukan vaksin virus corona (COVID-19). Kini, beberapa negara mengklaim vaksin COVID-19 buatannya siap digunakan untuk menangkal virus corona.

Misalnya, vaksin COVID-19 yang dikembangkan bersama oleh Pfizer dan BioNTech. Vaksin buatan mereka dikabarkan 90% efektif dalam mencegah infeksi COVID-19.

Namun, penyimpanan dan distribusi vaksin akan menghadapi tantangan yang luar biasa. Sebab, vaksin harus disimpan pada suhu -70 ° Celsius. Tak cuma itu, proses distribusi vaksin juga akan menemui kesulitan, khususnya di daerah terpencil dan negara-negara berkembang.

Bagaimana dengan Indonesia?

Apa Komentarmu?

Tulis komentar

ARTIKEL TERKAIT

VIDEO TERKAIT

KOMENTAR

Latest Comment

Belum ada komentar

Jadilah yang pertama mengirimkan komentar untuk bertukar gagasan dengan pengguna lainnya

SELANJUTNYA

TERPOPULER